Silahkan baca juga "Tips agar artikel bisa muncul di halaman pertama"
Pagerank sendiri itu apa sih????
Pagerank itu merupakan sebuah peringkat atau ranking yang diberikan oleh google kepada website atau blog kita.
Dan apa keuntungan nya mempunyai peringkat pagerank tinggi???
Jika Website kita mempunyai pagerank yang tinggi otomatis google akan lebih mengutamakan artikel yang mempunyai rangking tinggi atau bereputasi baik dan alhasil nantinya artikel kita bakal muncul di Page one atau halaman pertama . Blogger mana sih yang tidak mau artikel nya muncul di halaman pertama???? Pasti semuanya ingin artikel nya muncul di halaman pertama Google.
Google sendiri memberikan pagerank atau peringkat sebuah situs mulai dari 0 - 10 semakin tinggi peringkat nya maka akan semakin kuat juga posisi artikel kita di halaman pertama. Untuk cara cek peringkat pagerank situs Web nya anda bisa coba cara nya di bawah ini
Cara cek peringkat pagerank situs Web atau blog :
- Pertama silahkan anda kunjungi Checkpagerank.net
- Setelah itu akan muncul tampilan seperti di bawah ini
- Silahkan masukan Web anda dikolom yang di contoh kan di atas sana, dan saya contoh kan Web kompas.com
- Setelah itu isi kode capthca nya
- Dan yang terakhir klik >> check domain
- Lalu akan muncul tampilan pagerank nya, backlink, page authority, domain authority dan yang lain sebagainya seperti contoh gambar di bawah ini
Penjelasan gambar di atas :
~ Yang di tunjukan oleh anak panah pada gambar di atas, disitu menunjukkan bahwa pagerank situs Web kompas.com tersebut mempunyai peringkat pagerank 6, dan itu merupakan sebuah peringkat yang lumayan untuk bisa menempati posisi artikel nya di halaman pertama.
~ Page authority dan domain authority nya juga di situ nilai nya sangat bagus pula, untuk Page authority dan domain authority google memberikan peringkat dari 0 - 100, dan untuk nilai yang bagus sama halnya seperti pagerank semakin besar berarti rangking nya semakin bagus
~ Untuk rangking global rank disitu menunjukkan 0 karena mungkin situs tersebut tidak di daftarkan ke penghitung peringkat yang sering kita sebuah alexa.com yang dimana alat tersebut berfungsi untuk mengetahui peringkat Website dalam skala global dan negara daerah sesuai dengan banyak nya trafik atau pengunjung.
~ Selanjutnya disitu ada yang di sebut eksternal backlink, eksternal backlink kompas.com disitu cukup lumayan banyak bisa mencapai 2,3 jutaan ' perlu di ketahui juga google dalam menilai peringkat pagerank sebuah blog atau website google juga menilai backlink yang masuk ke situs Web kita, semakin banyak backlink dofolow yang masuk maka akan semakin baik juga peringkat web kita oleh google.
Mungkin penjelasan nya sampai disini saja mohon maaf jika penjelasan pada digambar atas kurang lengkap, jika ingin lebih tau dalam lagi silahkan searching di google pasti ada sudah bertebaran informasi yang terkait pada kata kata pada contoh gambar diatas. Belajar cari tahu, karena ilmu tidak akan mendatangi kamu jika tidak di cari oke?????
Dirasa cukup sekian dulu untuk pembahasan artikel cara cek peringkat pagerank situs web atau blog jika ada yang kurang di pahami silahkan bertanya, trimakasih....